14 Mar, 2025
3 mins read

Skema Ponzi Gestun Fiktif di Shopee, Istri Polisi Jadi Tersangka Penipuan Rp4,8 Miliar

Tekno Jogja – Seorang perempuan bernama Wike Widiawati (26), yang merupakan istri seorang anggota kepolisian dan anggota Bhayangkari, telah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus penipuan dengan skema ponzi menggunakan modus gesek tunai fiktif (gestun) di platform e-commerce Shopee. Aksi yang dilakukan tersangka berlangsung sejak September 2024 hingga Januari 2025, dengan total kerugian yang dialami para […]